cara mendapatkan teman luar negeri di telegram

Cara Mendapatkan Teman Korea di Telegram (Luar Negeri)


Cara Mendapatkan Teman Korea di Telegram | Gadget2Reviews.Com – Saat ini kalian bisa dengan mudah menambah teman atau relasi dengan adanya media sosial. Jika kalian sudah terbiasa menggunakan WhatsApp, maka kalian bisa mencoba menggunakan Telegram untuk mendapatkan teman luar negeri.

Pada aplikasi Telegram dilengkapi dengan banyak sekali fitur, misalnya saja Channel Telegram. Jadi selain digunakan untuk berkirim pesan, kalian juga bisa berdiskusi bahkan berkenalan dengan teman baru di Telegram.

Nah buat kalian yang penasaran bagaimana cara mendapatkan teman korea di Telegram. Pada artikel kali ini Gadget2Reviews akan memberikan tips cara dapat teman luar negeri dari Telegram yang bisa dicoba.

Baca juga : Cara Membuat InstaFonts Io Symbol On Telegram 2, Buat Nama Akun Lebih Unik dan Estetik

Cara Mendapatkan Teman Luar Negeri di Telegram

cara mendapatkan teman luar negeri di telegram

Mungkin diantara kalian mempunyai keinginan bisa mendapatkan teman, relasi atau bahkan jodoh dari luar negeri. Tentunya akan sangat menyenangkan bukan jika bisa mengobrol dengan orang lain di luar negeri seperti Korea, Thailand, Jepang dan negara lainnya.

Ada beberapa tips cara dapat teman luar negeri dari Telegram. Silahkan kalian coba saja satu persatu tips berikut ini.

Melalui Google T.me

Tips pertama untuk mencari teman luar negeri di Telegram yaitu dengan menggunakan Google Pencarian. Cukup dengan mengetikan t.me di pencarian Google maka kalian bisa mendapatkan banyak sekali kontak Telegram.

Baca Juga : Cara Menghapus Riwayat Pencarian Google di HP Android Dengan Mudah dan Cepat

Metode cara mendapatkan teman luar negeri di Telegram ini terbilang sangat sederhana. Bahkan kalian tidak perlu menginstal aplikasi tambahan lagi di HP.

Langkahnya cukup dengan membuka google pencarian dari HP menggunakan browser Chrome. Lalu ketikkan t.me kemudian tekan Enter.

Bergabung ke Channel Telegram

Metode yang kedua untuk cara mendapatkan teman luar negeri di Telegram yaitu dengan join ke grup/Channel Telegram. Tentunya kalian harus mencari Channel Forum Telegram yang banyak diikuti oleh orang luar negeri.

Agar bisa mendapatkan teman atau relasi di Channel Telegram. Pastikan kalian selalu aktif memberikan komentar, serta berdiskusi.

Tips mudah yang bisa dilakukan yaitu dengan bergabung ke Channel Telegram yang membahas tentang download aplikasi, film, game ataupun tips-tips.

Baca Juga : Cara Nonton Film di Telegram (Streaming) Tanpa di Download

Menggunakan Anonymous Chat Bot

Apa kalian sudah tahu apa itu Anonymous Chat Bot ? Fitur Anonymous Chat Bot ini akan mempermudah kalian dalam mendapatkan teman luar negeri di Telegram.

Bahkan dengan menggunakan Anonymous Chat Bot kalian bisa berkomunikasi dengan orang luar negeri tanpa harus bisa berbahasa asing. Karena Anonymous Chat Bot akan otomatis menerjemahkan setiap pesan yang diterima dan dikirim.

Baca Juga : 10 Aplikasi Kamus Bahasa Inggris Teratas Harus Dicoba

Berikut langkah-langkah cara menggunakan Anonymous Chat Bot.

  1. Pertama buka dan jalankan aplikasi Telegram
  2. Kemudian klik link Anonymous Chat Bot (https://t.me/chatbot atau https://telegram.me/TalkBot atau https://t.me/RandomChatssBot) di kolom pencarian Telegram
  3. Jika sudah masuk ke pesan bot, tekan tombol Mulai
  4. Selanjutnya kirim pesan yang ingin kalian kirim

Nah selain ketiga cara mendapatkan teman luar negeri di Telegram misalnya teman korea diatas. Akan lebih nyaman jika kalian bisa mendapatkan kontak Telegram secara langsung dari orang yang bersangkutan.

Untuk itu kalian bisa meminta kontak Telegram dari platform media sosial lain seperti TikTok, IG ataupun Faceboo.

Demikian beberapa tips cara mendapatkan teman dari luar negeri di Telegram yang bisa kalian coba gunakan. Pastika selalu mengutamakan sopan santun dan adab ketika berkomunikasi dengan orang lain, terlebih belum kalian kenal dengan baik.